Berita
Senin, 27 November 2017 09:37 WIB

MEDAN-Sebanyak dua unit rumah untuk penginapan para wisatawan atau homestay diresmikan Menteri Pariwisata Arif Yahya pekan lalu, (24/11/2017).

Senin, 27 November 2017 08:52 WIB

MEDAN-Di penghujung tahun 2017, tepatnya 01-03 Desember, Rumah Karya Indonesia (RKI) akan menggelar Lake Toba Film Festival di Pantai Parmonangan, Kecamatan Simanindo, Kabupaten Samosir, Sumatra Utara.

Jum'at, 24 November 2017 10:08 WIB

MEDAN-Gubernur Sumatera Utara (Gubsu) Tengku Erry Nuradi menyebutkan kunci keberhasilan pengembangan pariwisata adalah dengan meningkatkan kualitas dan kuantitas kegiatan (even) wisata.

Jum'at, 24 November 2017 07:32 WIB

MEDAN-Rumah Karya Indonesia kembali menyapa dan mengajak Anda, termasuk yang gemar melakukan aktivitas outdoor untuk memandangi keindahan alam di Danau Toba dan juga bagi Anda yang menggandrungi kekayaan budaya.

Rabu, 22 November 2017 13:01 WIB

Samosir-Dinas Pariwisata Samosir membuat sebuah kapal berbentuk rumah adat batak, dan tidak lama lagi akan segera berlayar. Kapal ini nantinya husus melayani wisatawan,

Jum'at, 17 November 2017 15:34 WIB

MEDAN-Banyak orang menyebut wisata di Danau Toba masih terbilang mahal. Termasuk dengan harga barang-barang souvenir yang dijual di kios-kios yang ada di Tomok. Hal itu juga diakui Margaretha, salah seeorang pengunjung asal Makassar.

Senin, 13 November 2017 07:42 WIB

TAPANULI TENGAH-Gubernur Sumatera Utara (Gubsu) Tengku Erry Nuradi berharap even budaya dan wisata Horas Tapteng (Tapanuli Tengah) bisa menasional bahkan internasional.

Jum'at, 10 November 2017 07:40 WIB

JAKARTA-Gubernur Sumatera Utara (Gubsu) Tengku Erry Nuradi mengunjungi kantor Kementerian Pariwisata di Jakarta.

Rabu, 08 November 2017 11:45 WIB

MEDAN-Direktur Utama Badan Pelaksana Otorita Danau Toba (Dirut BPODT), Arie Prasetyo mengungkapkan perkembangan kunjungan wisatawan asing, khususnya dari Singapura pasca peresmian Bandara Silangit, di Kecamatan Siborong-borong, Kabupaten Tapanuli Utara, Sumatra Utara menjadi bandara internasional pada 28 Oktober 2017.

Rabu, 08 November 2017 11:29 WIB

JAKARTA-Putri Presiden, Joko Widodo, Kahiyang Ayu akan menikah dengan Bobby Nasution di Solo. Keduanya pun akan menggelar kirab pernikahan. Pernikahan anak Presiden ini diprediksi tidak hanya akan menarik perhatian masyarakat Indonesia melainkan juga masyarakat dunia.

Selasa, 07 November 2017 07:09 WIB
MEDAN- Pesona wisata dan budaya Sumatera Utara (Sumut) ternyata sangat menarik perhatian jurnalis Denmark. Menurut mereka, keindahan alam dan kekayaan budaya di Sumut, khususnya Danau Toba diakui  memiliki keunikan dan berpotensi menarik kunjungan  wisatawan asal negera mereka.  
 
Minggu, 29 Oktober 2017 11:05 WIB

Silangit-Maskapai Nasioanal Garuda resmi melayani penerbangan internasional Silangit-Singapura mulai, Sabtu (28/10/2017). Penerbangan internasional perdana ini menandai perubahan status Silangit menjadi bandara bertaraf internasional yang rencananya diresmikan Presiden Jokowi pada 24 atau 25 November 2017.

 

Penerbangan Silangit-Singapura Masih Sistem Charter, 10 Kali Sebulan
Jum'at, 27 Oktober 2017 08:05 WIB

Doloksanggul-Dukungan dari berbagai elemen masyarakat suksesnya penyelenggaraan Festival Danau Toba (FDT), di Kecamatan Paranginan dan Kecamatan Baktiraja, Kabupaten Humbang Hasundutan (Humbahas), 6-9 Desember 2017 terus mengalir.

Jum'at, 20 Oktober 2017 12:31 WIB

MEDAN-Promosi pariwisata di salah satu destinasi prioritas Kementerian Pariwisata (Kemenpar), Danau Toba, semakin hari kian gencar.

Jum'at, 20 Oktober 2017 12:07 WIB
SIMALUNGUN- Sumatera Utara tidak hanya Danau Toba dan Berastagi. Masih banyak kawasan lain yang tak kalah eksotisnya. Salah satunya adalah Cagar Alam Dolok Tinggi Raja, di Kecamatan Silau Kahean, Simalungun. Kawasan ini berada di antara lebatnya hutan tropis dan rimbunan pandan besar.

Rabu, 18 Oktober 2017 14:09 WIB

MEDAN-Ditetapkannya Danau Toba sebagai Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSN) oleh pemerintah pusat beberapa waktu lalu, diharapkan bisa berdampak positif bagi kabupaten yang ada di kawasan Danau Toba, Sumatera Utara.

Minggu, 15 Oktober 2017 10:07 WIB
MEDAN-Menjelang peresmian Bandara Silangit menjadi bandara internasional oleh Presiden Jokowi pada 28 Oktober, Badan Otorita Pariwisata Danau Toba (BOPDT) akan meluncurkan 10 paket wisata Danau Toba. Paket ini dikhususkan bagi wisatawan macanegara yang datang ke Datau Toba.
Minggu, 15 Oktober 2017 08:54 WIB
TAPANULI UTARA- menyapa dan menyalami masyarakat di halaman parkir Bandara Silangit, Presiden Joko Widodo (Jokowi) berangkat menuju kawasan Desa Huta Ginjang, Tapanuli Utara untuk menikmati panorama keindahan Danau Toba dari atas bukit, didampingi Gubernur Sumut Tengku Erry Nuradi.
Minggu, 15 Oktober 2017 07:06 WIB
TAPANULI UTARA-Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengunjungi kawasan wisata Panatapan Huta Ginjang di Kabupaten Tapanuli Utara pada rangkaian kunjungan kerja di Sumatera Utara.0
Jum'at, 13 Oktober 2017 16:04 WIB
MEDAN-Badan Otoritas Danau Toba dibentuk dengan tujuan sebagai "perpanjangtanganan" Pemerintah Indonesia dan Pemerintah Provinsi Sumatera Utara untuk mengelola Danau Toba menjadi salah satu destinasi wisata yang dapat meningkatkan pendapatan negara dan daerah.
Wonderful Indonesia 2016
Sabtu, 30 Juli 2016 23:32 WIB
JAKARTA - Diposisikan sebagai Destinasi Halal unggul dalam pentas wisata halal dunia, Aceh pun makin kreatif mendesain event. Disupport Kementerian Pariwisata RI, maka provinsi yang biasa disebut dengan Serambi Mekkah itu semakin bersemangat menggelar kegiatan berskala internasional yang bertajuk Aceh International Rapa’i Festival. Masih cukup waktu, acara ini bakal digelar sebulan lagi, persisnya pada 26-30 Agustus mendatang.
Wonderful Indonesia 2016
Minggu, 24 Juli 2016 08:53 WIB
BALI- Benchmark adalah cara paling cerdas, cepat dan cekatan untuk menjadi yang terbaik. Membandingkan dengan cerita sukses dan kehebatan pesaing, itulah yang diminta Menpar Arief Yahya, kepada semua daerah dalam mengembangkan destinasi pariwisata.
Wonderful Indonesia 2016
Minggu, 24 Juli 2016 08:48 WIB
AZERBAIJAN - Lapis legit yang dikenal dengan nama Spekkoek –bahasa Belanda--, yang khas Indonesia dan ngetop di tahun 90-an rupanya menggoda lidah orang Republik Azerbaijan. Kue berlapis-lapis gelap-terang yang memberi kesan rasa manis di ujung lidah itu jadi favorit warga di negara yang merupakan Kaukasus di persimpangan Eropa dan Asia Barat Daya itu. Kue itu menjadi juara II untuk kategori makanan asing di “The Third International Traditional Sweets Festival” yang digelar di Kota Sheki, Azerbaijan, 21 Juli 2016.
Wonderful Indonesia 2016
Sabtu, 23 Juli 2016 08:56 WIB
JAKARTA - Pergerakan wisatawan nusantara (Wisnus) dari seluruh Indonesia tampaknya bakal mengarah ke Nusa Tenggara Barat (NTB) dan membuat lonjakan dari tanggal 27 Juli hingga 7 Agustus 2016 mendatang. Betapa tidak, NTB akan menjadi tuan rumah event akbar Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Tingkat Nasional ke-26. Perhelatan akbar tingkat nasional tersebut akan dipusatkan di Islamic Center, NTB sebagai arena pembukaan dan penutupan.
Wonderful Indonesia 2016
Sabtu, 30 Juli 2016 23:37 WIB
JAKARTA - Kota Tenggarong di Kutai, Kalimantan Timur punya perhelatan festival budaya yang cukup memikat wisatawan. Namanya Festival Internasional Erau 2016, pesta budaya akbar adat Kutai yang dihelat setiap tahun. Tahun ini, salah satu festival di bekas kerajaan tertua di Indonesia itu akan digelar 20-28 Agustus 2016.
Wonderful Indonesia 2016
Senin, 25 Juli 2016 10:40 WIB
JAKARTA - Pesona kuliner Indonesia tak henti-henti menggoda selera lidah orang seluruh jagat. Tak percaya? Saksikan saja Asian Food Channel, 28 Juli 2016, pukul 20.00 WIB. Aneka rasa kuliner dari spesialis Bali, Jakarta, Lombok, Yogyakarta dan Padang dipastikan siap pamer kenikmatan cita rasa nusantara kepada dunia. Inilah alat promosi dan diplomasi teste untuk mendukung sektor pariwisata yang efektif.
Wonderful Indonesia 2016
Minggu, 24 Juli 2016 09:11 WIB
JAKARTA - Kemenpar paham betul, bahwa Sumber Daya Manusia (SDM) adalah kunci dari semua persoalan mendasar di pariwisata. CEO Message ke-5 Menpar Arief Yahya menekankan, memilih orang dulu, baru menugaskan pekerjaan. Istilahnya menentukan “who” dulu, baru menjelaskan “what.” Memastikan siapa driver-nya dulu, baru menentukan arah hendak kemana.
Wonderful Indonesia 2016
Minggu, 24 Juli 2016 08:43 WIB
BATAM - Kepri tak menyia-nyiakan potensi wisata bahari yang sudah diberikan Tuhan di wilayahnya. Masterplan pengembangan gerbang wisata sea zone, coastal zone dan underwater zone sudah mulai disiapkan. Targetnya, dalam tiga tahun, provinsi yang berbatasan dengan Singapura dan Malaysia itu menjadi pintu masuk wisman berbasis bahari di tanah air. “Kami fokus kembangkan bahari, mengubah pemikiran dan strategi dari darat ke laut. Tiga tahun ke depan, Kepri harus jadi gapura wisata bahari Indonesia,” ujar Kepala Dinas Pariwisata Kepri Guntur Sakti, Sabtu (23/7/2016).